Minggu, 17 Maret 2013

Gara-gara Manusia, Ukuran Ikan Mengecil

KOMPAS.com - Akibat dampak lingkungan yang disebabkan oleh manusia, ukuran ikan saat ini jauh lebih kecil dibanding sebelumnya. Efek lainnya, ikan jadi semakin mudah dimangsa oleh predatornya. Ini berarti, sumber makanan penting ini menjadi semakin terancam, jauh melebihi perkiraan sebelumnya.

Pemanasan Global, Rekor Suhu Panas Naik Lima Kali Lipat


KOMPAS.com - Dalam studi yang dipublikasikan oleh peneliti asal Jerman dan Spanyol, disebutkan bahwa pemanasan global telah menyebabkan rekor suhu tinggi bulanan akan meningkat frekuensinya hingga lima kali lipat. Di sebagian kawasan Eropa, Afrika, dan selatan Asia, frekuensi bulan-bulan dengan suhu panas yang memecahkan rekor telah meningkat sepuluh kali lipat.

Gunung Berapi, Penyelamat Bumi dari Global Warming

VIVAnews - Sebuah tim yang dipimpin oleh University of Colorado Boulder mencari petunjuk tentang mengapa kehangatan Bumi tidak sesuai ramalan para ilmuwan antara tahun 2000 dan 2010. Nyatanya, temperatur di permukaan Bumi lebih dingin dari perkiraan. Bagaimana bisa?